Keempat, waktu bersama yang beharga

Ketika kamu bersama pasangan mu, tidak ada hal yang kering, hambar, dan takut saat bersama-sama. Bersamanya kamu dapat menghabiskan beberapa jam bersama di tempat makan atau suatu taman. Bersama pasanganmu kamu merasa hidup dan utuh. Artinya, kalian berkomitmen untuk pertumbuhan peribadi, professional, secara rohani, dan fisik.

Kelima, menghargai pasangan

Menjadi dirinya sendiri. Perjumpaan dengan pasangan, saat itu kamu jatuh cinta padanya. Bukan berarti setelah kamu berpacaran, kamu memaksa pasanganmu untuk tidak menjadi dirinya. Hal itu jelas sangat salah! Menghargai pasangan itu penting. Tidak mengubah kepribadian pasangan yang bukan dirinya. Ya, perbedaan dalam suatu hubungan itu memang ada, namun perbedaan yang saling mengerti itu lah yang utama.

Keenam, mampu menyelesaikan konfik dengan baik

Yaitu bersama pasangan mu ketika menghadapi masalah atau konflik, kalian saling mendengar pandangan masing-masing, cara kalian mencari dan mengerti jalan tengah terbaik. Masa-masa pacaran juga berhadapan dengan konflik, jika kalian mampu menyelesaikannya bersama. Hal ini juga yang dihadapi saat di jenjang pernikahan. Intinya, jangan pernah melangkah ke pernikahan sampai kamu dapat menyelesaikan konflik dengan baik.

Cobalah terkagum pada hal-hal yang terpenting dalam hari-hari pasanganmu

Nah, semoga tips-tips diatas dapat menjawab kepenasaranmu bagaimana mempertahankan hubungan, terutama selama menjalin hubungan berpacaran dengan pasangan kekasihmu. Jika kamu punya tips dan kiat bisa bubuhkan di kolom komentar.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here